Membuat air canvas menggambar tanpa menyentuh layar

Oleh Rafli Fadillah Muhaimin

5 hari
Membuat air canvas menggambar tanpa menyentuh layar

Deskripsi Project

Air Canvas adalah aplikasi menggambar tanpa menyentuh layar, cukup menggerakkan jari di udara di depan kamera/webcam. Gerakan tangan dideteksi lalu diubah menjadi coretan di layar.
5 hari
Durasi Pengerjaan
Jan 2026
Tanggal Dibuat